Supra X 125 Helm In
Perbedaan Honda Supra X 125 Helm In dengan Honda Supra X 125 CW
Berikut adalah perbedaan Honda Supra X 125 Helm In dengan Honda Supra X 125 CW
Secara ukuran varian Helm In memiliki dimensi 10 persen lebih besar dari model sebelumnya
Perubahan desain pada lampu sein dan lampu belakang dengan LED Lapisan krom sebagai pelindung panas pada knalpot. Honda Supra X 125 Helm In merupakan motor bebek pertama di Indonesia yang mengaplikasikan bagasi super gede mampu menampung sebuah helm full face.Motor ini memiliki kapasitas bagasi mencapai 19,5 liter dan kapasitas tangki bensin motor yang mencapai 5,6 liter. Dalam kondisi tangki penuh, Honda Supra X 125 Helm In mampu berjalan sejauh 287,168 km. Waw....keren
Gambar:Supra X 125 Helm in PGM F1 source http://www.rodanews.com
Kelebihan Supra X 125 Helm in dari pada Supra X 125 yang lama antara lain
Beberapa upgrade yang dilakukan pada HSX 125 helm ini ini seperti
1. Fuel Tank yang lebih besar,
2. Bagasi yang lebih besar,
3. Tensioner lift sudah pake sistem hidrolik,
4. Lampu led pada stoplamp (irit listrik, lebih terang),
5. Swing arm yang full kotak, Knalpot yang sudah dikasih pelindung panas,
6. Pengaman rantai pada sprocket belakang,
7. Needle bearing pada rocker arm
CDI Pengapian seperti juga CDI New Honda Blade, CDI pengapian HSX 125 Helm in sudah dual mapping. Tapi mappingnya menurut pak Edhi Sarwono dari divisi teknis AHM berbeda Karakter Mapping HSX lebih diarahkan kepada Efesiensi. Diharapkan pembakaran lebih sempurna dan bensin lebih irit
Rem depan Nahhh Rem depan New HSX 125 Helm In satu kaliper mayan besar, daya pengeremannya sama atau bisa lebih pakem
Resonator Resonator ini baru pertama kali diaplikasikan pada motor bebek Honda yaitu ditandemkan dengan filter udara dan berfungsi untuk menghilangkan noise mesin
dikutip dari TMCblog.com
Monggo dikomentari, Ini dia jagoan Honda di taun 2012 ini
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar